INIKEBUMEN - Chef Devina Hermawan membagikan resep cumi cabai hijau yang praktis dan tidak alot.
Ya, resep cumi cabai hijau ala Chef Devina Hermawan ini empuk, gurih dan bumbunya meresap.
Menu cumi cabai hijau sangat cocok dinikmati bersama nasi putih. Dijamin pedasnya nampol dan bikin nambah terus.
Dilansir IniKebumen.com dari kanal Youtube Devina Hermawan, berikut resep cumi cabai hijau untuk 2-3 porsi.
Bahan:
- 500 gr cumi
- 1,5 liter air
- 7 lembar daun jeruk
- 1 sdt garam
Bahan lainnya:
- 150 gr cabai hijau tanjung
- 30 gr cabai rawit hijau
Artikel Terkait
Intip Resep Brokoli Saus Tiram Tim Telur yang jadi Favorit Anak-Anak, Ternyata Bikinnya Mudah
Resep Ikan Steam Bawang Putih Lembut Aromatik dan Gurihnya Pas, Cocok untuk Makan Bareng Keluarga
Mudah Bikin Sendiri di Rumah, Simak Resep Udang Goreng Bihun yang Teksturnya Menarik dan Gurih Renyah
Resep Galantin Ayam Spesial ala Chef Devina Hermawan: Mudah Membuatnya, Ekonomis dan Praktis
Resep Nasi Telur Ceplok ala Chef Devina Hermawan: Simpel dan Ramai Rasanya, Cocok jadi Menu Tanggal Tua